Di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah bahwa Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari (jenis) dirimu sendiri agar kamu merasa tenteram kepadanya. Dia menjadikan di antaramu rasa cinta dan kasih sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
(Q.S Ar Rum : 21)
Tahun pertama kita bertemu adalah saat tahun pertama ajaran baru SMK tepatnya pada 2017, yg dimana menjadi teman 1 kelas saat itu sampai lulus SMK, dan sempat lost kontak beberapa tahun lalu bertemu kembali dan memulai hubungan
Tepat pada tanggal 19 Mei 2024, kita memutuskan untuk melaksanakan acara lamaran yg di hadiri seluruh keluarga dari kedua belah pihak serta beberapa saksi lainnya, dan menjadi bukti siap melangkah ke jenjang serius selanjutnya
Tepat pada tanggal Jum'at, 18 April 2025 kita memutuskan untuk melaksanakan akad nikah nantinya yg di laksanakan di rumah mempelai wanita, dan di lanjutkan Sabtu, 19 April 2025 kita melangsungkan resepsi pernikahan dan menjadi tanggal bahagia kita