Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.
(Q.S Ar Rum : 21)
Hari rabu, 13 Juli 2022 kita baru kenal, kebetulan kita kerja ditempat yang sama.
Setelah kurang lebih 6 bulan kita kenal, hari rabu, 1 Februari 2023 kita pacaran.
Setelah 1 tahun lebih kita pacaran, kita memutuskan untuk bertunangan pada hari Sabtu, 25 Mei 2024.
Tidak berselang lama dari kita betunangan, masih ditahun yang sama, hari Jum'at, 27 September 2024 kita dan keluarga menentukan hari dan tanggal yang baik.
Dan ya, InsyaAllah hari Jum'at, tanggal 3 Januari kita akan menikah.